Kapolri Tinjau Pelaksanaan Akselerasi Vaksinasi Covid-19 di Discovery Mall Bali

    Kapolri, Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si., meninjau pelaksanaan akselerasi vaksinasi Covid-19 serentak di Discovery Mall Bali, Rabu (16/2). Kapolri juga memantau vaksinasi serentak pada 4.831 titik di seluruh provinsi di Indonesia melalui virtual. Vaksinasi kali ini menargetkan sebanyak 1, 1 juta dosis mulai dari vaksin dosis pertama, kedua dan ketiga atau vaksin booster. Menurut Kapolri, vaksinasi penting dilakukan sebagai salah satu upaya mencegah penyebaran Covid-19.

    "Kenapa vaksinasi kita lakukan, tentunya kita tahu bahwa varian Omicron saat ini sudah meningkat jauh di atas varian Delta. Jadi angkanya sudah di atas puncak tertinggi varian Delta. Sehingga tentunya kita harus lakukan langkah dan strategi dalam rangka menghadapi varian tersebut, " jelas Kapolri.

    Hariyono

    Hariyono

    Artikel Sebelumnya

    Polda Bali, Akselerasi Vaksinasi Nasional.

    Artikel Berikutnya

    Novita Wijayanti Apresiasi Progres Pembangunan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Perwira Staf dan Danramil Jajaran Kodim 0824/Jember Hadiri dan mendukung Do’a Bersama dan Deklarasi Pilkada Damai 2024 di Polres Jember
    Polresta Cirebon Gelar Doa Bersama dan Yasinan Menjelang Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kodim Jayapura Dukung Pemerintah Kota Jayapura Apel Gelar Pasukan Keamanan Pilkada Serentak Tahun 2024

    Ikuti Kami