Satgas Yonif 721/Makkasau Beri Pelayanan Untuk Warga Pirime

    Satgas Yonif 721/Makkasau Beri Pelayanan Untuk Warga Pirime

    Lanny Jaya, - Salah satu anggota Satgas Yonif 721/Makkasau ditunjuk untuk memberikan khutbah pada pelaksanaan sholat Jumat di Distrik Pirime, Kabupaten Lanny Jaya, Papuw Pegunungan.

    Danpos Pirime, Lettu Inf Rendi Agung mengatakan, pemberian khutbah yang dilakukan oleh anggota Satgas itu bertujuan untuk meningkatkan keimanan dan ketakwaan masyarakat.

    "Khutbah itu juga mengajak masyarakat untuk memperkuat silaturahmi, " ucapnya. Jumat (28/06/2024).

    Lettu Rendi berharap, adanya ibadah tersebut bisa meningkatkan sinergitas antara Satgas dengan warga.

    "Sinergitas ini, tentu akan terus kami pelihara, " pungkasnya. (*)

    Riansyah

    Riansyah

    Artikel Sebelumnya

    Anton Bukaleng: Lima Prioritas Sebagai Faktor...

    Artikel Berikutnya

    Menkumham Dianugerahi Gelar Adat 'Mangngassai...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    KPU Karo dan Forkopimda Musnahkan Surat Suara Rusak
    Debat Publik Kedua, Abetnego - Edy Akan 'Libas' Pungli dan Disiplin ASN Diperketat
    34 Ribu Pegawai ATR/BPN Siap Jadi Duta Informasi Kebijakan Pemerintah
    Menteri ATR/BPN Nusron Wahid: Tingkatkan Pelayanan Publik yang Cepat dan Bersih
    KPU Karo Sosialisasi Tata Cara Pencalonan Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati

    Ikuti Kami